kedua fitur tersebut dapat kita temukan pada menu " Labs ".
Walaupun sejauh ini hanya ada dua fitur, namun saat saya coba lumayan juga untuk mengetahui bagaimana googlebot mengambil data dan waktu download halaman blog kita ( seperti blog ini lama juga untuk di download-nya ..red ). Juga yang tak kalah menarik malware detail yang akan memberitahu jika Googlebot telah mendeteksi malware apapun di blog kita.Setidaknya dengan kedua fitur tersebut kita tidak perlu repot dan jauh-jauh menggunakan jasa pihak ketiga. Dan mudah-mudahan saja fiturnya bertambah di kemudian hari.
Untuk mencoba kedua fitur tersebut silahkan lihat di webmaster tool. Jika blog saudara belum terdaftar di webmaster tool, bisa baca dulu tulisan " mendaftarkan blog ke google "

0 komentar:
Posting Komentar